Thursday, May 9, 2013

Tips Menghindari Makanan Yang Berformalin


Formalin adalah senyawa kimia yang banyak digunakan sebagai bahan pembunuh hama (desinfektan), bahan pengawet mayat dan berbagai jenis barang, juga banyak digunakan dalam industri sebagai bahan pembuatan sutra, zat pewarna, cermin kaca, bahan peledak, pupuk urea, bahan perekat untuk produk kayu lapis dll.

Wednesday, May 8, 2013

Tips Menghindari Makanan Yang Mengandung Boraks


Manfaat dari boraks atau asam borat antara lain sebagai bahan pembuat deterjen, bersifat antiseptik dan mengurangi kesadahan air. Jika boraks terhirup, mengenai kulit atau tertelan maka dapat menyebabkan iritasi saluran pernafasan, iritasi kulit, iritasi mata, gangguan pada sistem saraf, ginjal, hati, kulit, gejala pendarahan di lambung dan gangguan stimulasi saraf pusat. Dan jika 5-10 gram boraks tertelan oleh anak-anak, bisa menyebabkan shock dan kematian. 

Tuesday, May 7, 2013

Tips Memilih Jajanan Sehat


Anak usia sekolah biasanya senang jajan di luar rumah. Hal ini disebabkan oleh beberapa hal, misalnya orangtua  yang  sibuk sehingga  tidak  sempat mengolah jajanan atau makanan dirumah, pengaruh iklan di televisi atau majalah, yang sangat menarik dan mengundang selera anak untuk mencicipinya, atau banyaknya kegiatan sekolah dimana anak harus mengikuti acara diluar sekolah sehingga terpaksa jajan karena tak sempat pulang.

Friday, May 3, 2013

Tips Cara Perawatan Mata


Mata adalah jendela dunia. Ungkapan tersebut menjelaskan mengenai betapa pentingnya mata dalam kehidupan seseorang. Karenanya, untuk menjaga mata agar tetap sehat, maka kita perlu merawat mata. Ikuti tips cara perawatan mata berikut ini :